MITRAPOL.com - Kepolisian Resort Gowa memberikan “Bendera Hitam” secara bergilir kepada Satuan kerja Polsek dijajarannya yang berkinerja rendah dimana setiap selesai melakukan gelar anev.
Bendera Hitam yang bergambarkan emoji menangis adalah terobosan baru yang dilakukan oleh Kapolres Gowa, AKBP. Shinto Silitonga. S. Ik. M. Si, yang akan diberikan secara bergilir setiap bulannya kepada Satuan kerja jajaran Polsek yang kinerjanya dinilai rendah.
Saat dikomfirmasi lewat WA Kabag. Ops. Polres Gowa, Kompol. Sudaryanto mengungkapkan " bahwa tradisi pemberian Bendera Hitam tersebut bukan berarti dinilai negatif, melainkan sebagai salah satu dimana upaya yang dilakukan Kapolres Gowa untuk memacu semangat personil agar lebih aktif dalam meningkatkan serta memaksimalkan kinerjanya, ungkapnya.
Kabag Ops menambahkan bahwa dalam data kinerja terendah berada di Polsek Biringbulu, dan itu hasil dari analisa dan evaluasi (Anev) kinerja pada bulan April ini yang dilakukan pada akhir bulan April kemarin dimana Polsek Biringbulu menjadi penerima yang pertama Bendera Hitam atas kinerjanya yang dianggap rendah dan diberikan oleh WakaPolres Gowa, Kompol. Muh. Fajri. MF, tuturnya.
“Semoga dengan Bendera Hitam ini, dapat menjadi motivasi bagi Kapolsek yang bersangkutan untuk meningkatkan kinerjanya,” ungkap AKBP. Shinto Silitonga, SIK.,MSi. Senin, (30/04).
Reporter : mir
![]() |
Bendera Hitam yang bergambarkan emoji menangis adalah terobosan baru yang dilakukan oleh Kapolres Gowa, AKBP. Shinto Silitonga. S. Ik. M. Si, yang akan diberikan secara bergilir setiap bulannya kepada Satuan kerja jajaran Polsek yang kinerjanya dinilai rendah.
Saat dikomfirmasi lewat WA Kabag. Ops. Polres Gowa, Kompol. Sudaryanto mengungkapkan " bahwa tradisi pemberian Bendera Hitam tersebut bukan berarti dinilai negatif, melainkan sebagai salah satu dimana upaya yang dilakukan Kapolres Gowa untuk memacu semangat personil agar lebih aktif dalam meningkatkan serta memaksimalkan kinerjanya, ungkapnya.
Kabag Ops menambahkan bahwa dalam data kinerja terendah berada di Polsek Biringbulu, dan itu hasil dari analisa dan evaluasi (Anev) kinerja pada bulan April ini yang dilakukan pada akhir bulan April kemarin dimana Polsek Biringbulu menjadi penerima yang pertama Bendera Hitam atas kinerjanya yang dianggap rendah dan diberikan oleh WakaPolres Gowa, Kompol. Muh. Fajri. MF, tuturnya.
“Semoga dengan Bendera Hitam ini, dapat menjadi motivasi bagi Kapolsek yang bersangkutan untuk meningkatkan kinerjanya,” ungkap AKBP. Shinto Silitonga, SIK.,MSi. Senin, (30/04).
Reporter : mir
:
comment 0 komentar
more_vert